Perbedaan dari Percabangan If Else dan Switch case.

contoh percabangan yang sama menggunakan If Else dan Switch case
  1. Switch, kondisi hanya dinyatakan dengan bilangan bulat atau karakter/string sedangkan IF-ELSE yang dapat menggunakan operasi seperti <, >, <= dan >=.
  2. Tidak ada konstanta yang sama dalam sebuah switch.
  3. Angka yang digunakan harus berkisar diantara 0 – 255.
  4. Harus menggunakan break,  Gunanya untuk mengakhiri statement.
  5. Ada default, ini bisa dibilang sebagai ‘Else’nya Switch Case
Nih contoh codingan if elsenya :
#include <iostream>
using namespace std;

/* run this program using the console pauser or add your own getch, system("pause") or input loop */

int main(int argc, char** argv) {
system("cls");
int a;
cout<<"Masukkan Nilai a= ";
cin>>a;
system("cls");
if (a==2){
   cout<<"nilai a adalah 2";
}else if (a==4){
   cout<<"nilai a adalah 5";
}else if (a>5){
   cout <<"Masukkan Nilai Lebih dari 5";
}else{
   cout<<"anda tidak memasukkan angka";
                }
return 0;
}
 
Hasil :
Memasukan angka 2
 
 Memasukan  angka 4
Jika Memasukan angka selain 2 dan 4
 contoh codingan Switch case :
 
#include <iostream>
using namespace std;

int main(int argc, char** argv) {
int a;
cout<<"Masukan Nilai a= ";
cin>>a;
switch(a){
case 1 :
cout<<"nilai a adalah 3";
break;  
case 2 :
cout<<"nilai a adalah 5";              
break;
case 3 :
cout<<"Masukkan Nilai Lebih dari 5";     
break;
default:
cout<<"anda tidak memasukkan angka";
}
     return 0;
}
 
 Hasilnya :
Jika memasukan angka 1

Jika memasukan angka 2

memasukan angka 3


Memasukan angka selain angka 1,2,3,dan 4



dah itu aja dlu
silahkan lihat postingan selanjutnya




Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tugas KJD

Mouse G102 Prodigy - Mouse Gaming Sejuta Umat!

SSH HTTP Injector update oktober-desember 2018 (ALL OPERATOR)